Nutrisi Terbaik Untuk Rambut

Nutrisi terbaik untuk rambut.Nutrisi Terbaik Untuk Rambut - Kesehatan rambut sangat penting untuk kita perhatikan apalagi ada istilah bahwa rambut adalah sebagai "Mahkota" kita, kususnya bagi sebagian para remaja putra atau putri kerapian dan kesehatan rambut sangat di jaga karena akan memberikan dampak pada penampilan dirinya di depan umum atau kawan-kawanya.

Saat ini telah tercipta berbagai nutrisi yang baik untuk kesehatan rambut mulai dari yang natural/alami sampai dengan produk baru yang di ciptakan khusus untuk kesehatan rambut.

Artikel lain:
Cara merawat rambut agar tidak mudah rontok secara herbal
Makanan terbaik untuk kesehatan rambut 

Kita tidak boleh sembarangan dalam memilih nutrisi untuk rambut, jika salah, tentu akan berakibat fatal karena pemakaiannya dalam jangka panjang dan pemulihannya pun tentu saja membutuhkan waktu yang lama. Lalu apa saja nutrisi yang terbaik untuk rambut kita agar tampak sehat, bersih dan berkilau?

Berikut Nutrisi Yang Terbaik Untuk Rambut Indah

Hal pertama yang harus di lakukan adalah mengurangi atau menghindari makanan yang mengandung pedas, berlemak dan berkarbohidrat terlalu tinggi karena dapat memicu timbulnya ketombe. Menurut Dr.Oz Garcia, yang merupakan seorang "Clear" celebrity nutritionist Menyarankan tiga hal berikut.

1. Konsumsi Makanan Yang Kaya Omega-3

Seperti Ikan salmon, lele dan seafood yang yang lain. Perbanyak juga lemak nabati yang biasanya terdapat di dalam buah Alpokat, Biji-bijian seperti Walnut dan Almond. Nutri yang terkandung di dalam makanan ini memberikan dampak pada kulit kepala agar selalu sehat sehingga berdampak pula pada kesehatan rambut Anda. Rambut akan tampak bersih dan bebas ketombe.

2. Perbanyak Konsumsi Buah Yang Mengandung Zat Antioksidan

Aneka macam berry  seperti Blue berry, Black berry, Strawberry, Acai berry, Buah mangga, pepaya, buah delima dan Apel, memberikan Antioksidan yang menangkal radikal bebas sehingga memberikan kesehatan kulit kepala dan rambut tampak sehat dan indah.

3. Asupan Vitamin B Penting Untuk Kesehatan Rambut Anda

Banyak makanan yang mengandung vitamin B, konsumsi makanan ini juga sangat baik untuk kesehatan rambut Anda. Sumber vitamin B biasanya terdapat pada Susu, kacang-kacangan, gandum, daging lembu, beras, telur, sayuran segar, kentang, daging unggas dan masih banyak lagi yang lain.

4. Tiram

Konsumsi tiram juga baik untuk kesehatan rambut Anda, cobalah untuk membiasakan mengonsumsi tiram karena Jenis makanan Afrodisiak ini mengandung Zinc dan zat Antioksidan yang kuat.

5. Konsumsi Wortel

Selain mengandung vitamin A yang baik untuk kesehatan mata, nutrisi ini juga sangat baik untuk kesehatan kulit kepala sehingga berdampak pada rambut Anda. Kalau anda suka jus coba saja jus wortel akan lebih mudah dalam proses pencernaan. 

Semoga bermanfaat dan terima kasih



Related Posts:

  • 9 Makanan Palsu Selain Beras Plastik9 Makanan Palsu Selain Beras Plastik - Gawat! tidak hanya beras palsu (beras plastik) saja yang mulai beredar di masyarakat tetapi ada beberapa makanan lain yang ternyata juga palsu. Seperti yang telah di lansir oleh bintang… Read More
  • 5 Superfoods Untuk Menjaga Dan Meningkatkan Kekebalan Tubuh Saat Musim Penghujan 5 Superfoods Untuk Menjaga Dan Meningkatkan Kekebalan Tubuh Saat Musim Penghujan - Saat pergantian musim penghujan tiba, apalagi yang terjadi secara ekstrem, sering membawa dampak negatif terhadap kekebalan tubuh te… Read More
  • Bahaya Sekali Konsumsi Beras PlastikBahaya Sekali Konsumsi Beras Plastik - Menurut beberapa media ternyata dampak dari konsumsi beras plastik sangat fatal mulai dari sakit perut, muntah hingga kematian. Pada tahun lalu sekitar 2008 di negara asal beras ini di … Read More
  • Daging Kambing Untuk Ibu HamilDaging Kambing Untuk Ibu Hamil - Daging kambing sudah menjadi makanan favorit sejak zaman dahulu kala hingga saat ini, apalagi kalau di olah dengan masakan kesukaan kita seperti mungkin Anda suka sop, tongseng, sate dan lain … Read More
  • 3 Suplemen Rekomendasi Dokter Untuk Kecerdasan Otak3 Suplemen Rekomendasi Dokter Untuk Kecerdasan Otak - Terlalu banyak aktivitas dan semakin bertambahnya usia seseorang maka tingkat kecerdasan seseorang cenderung menurun, sehingga kita sering lupa terhadap sesuatu yang perna… Read More

THE LANGUAGE YOU USE

Copyright © 2025 infokesehattan.blogspot.com | Powered by Blogger

Protection by DMCA.com Protection Status Protected by Copyscape